Skip to content

Media Dunia Pendidikan

  • Home
  • Berita
  • Budidaya
  • Fashion
  • Hewan
  • Pendidikan
  • Teknologi
  • Umum

Kumbang Hercules Binatang Terkuat Di Bumi

August 7, 2019 by Soniara
0.0
00

Table of Contents

  • Kumbang Hercules Binatang Terkuat Di Bumi

Kumbang Hercules Binatang Terkuat Di Bumi

Kumbang Hercules Binatang Terkuat Di Bumi

 

Ternyata tidak perlu memiliki badan sebesar gfajah untuk menjadikannya salah satu hewan terkuat di muka bumi, dialah Kumbang Hercules (Dynastes hercules) atau “Rhinocheros Beetle” merupakan salah satu spesies dari kumbang badak yang paling terkenal dan terbesar.
Kumbang Hercules berasal dari hutan hujan Amerika Tengah, Amerika Selatan, dan Lesser Antilles. Panjang kumbang hercules jantan bisa mencapai 6.75 inci (170 mm) dan merupakan yang terbesar dari 6 spesies yang ada di genus Dynastes. Kumbang Hercules juga merupakan hewan terkuat di dunia karena dia mampu membawa beban 850 kali lebih berat dari dirinya sendiri.
Kumbang badak termasuk dalam sub famili Dynastinae dan mereka terkenal karena tanduk mereka sehingga di kenal juga dengan sebutan kumbang tanduk. Ada lebih dari 300 spesies kumbang badak, mereka tidak membahayakan manusia karena mereka tidak mampu menggigit atau menyengat. Berbeda dengan kumbang jantan, kumbang betina tidak memiliki tanduk dan jarang terlihat. Kumbang badak tidak terlihat pada siang hari, mereka bersembunyi di bawah kayu dan tumbuh-tumbuhan.

Baca Juga :

  • Perusahaan Pegadaian
  • Manfaat dan keuntungan-keuntungan sebagai berikut :
  • Kementerian ESDM Siapkan Infrastruktur Pendukung Mobil Listrik
  • Pemerintah Bentuk Pusat Pendidikan Wawasan Kebangsaan
  • Wapres Harap MUI Dorong Pemberdayaan Ekonomi

Post navigation

Previous Post:

Perusahaan Pegadaian

Next Post:

Pengertian Seni Menurut Para Ahli dalam Bukunya

Recent Posts

  • SMPN 16 Bikin Sekolah Adem
  • Guru Miliki Peran Penting Bagi Ahlak Siswa
  • Yane Wisuda 26 Guru Sekolah Ibu
  • Disdik Terjunkan Pendidik
  • SMA BBI Resmikan BI Corner

Categories

  • Berita
  • Budidaya
  • Fashion
  • Hewan
  • Pendidikan
  • Teknologi
  • Umum
  • Uncategorized
© 2019 Media Dunia Pendidikan | Theme by SuperbThemes